Taruna Cendekia

Politeknik Ilmu Pelayaran termasuk sekolah kedinasan pelayaran terbaik di Indonesia Timur. Berada di bawah naungan Kementerian Perhubungan, institusi ini dirancang untuk mendidik para taruna dan taruni di bidang kelautan dan pelayaran. Tidak heran jika seleksi masuknya cukup ketat. Anda bisa bergabung di bimbel sekolah kedinasan Sidoarjo agar semakin siap.

Terdapat dua PIP yang terkenal yakni PIP Makassar dan Semarang. Keduanya memiliki jurusan yang sama yakni Nautika, Ketatalaksanaan, Teknika serta Angkatan Laut dan Kepelabuhanan. Untuk mengetahui apa saja jurusan dengan fokus pendidikan dan prospek karirnya, simak penjelasan di bawah ini.

Macam-macam Jurusan Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP)

baca juga: 5 Jurusan Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) dengan Prospek Kerjanya

1. D4 Nautika

Penasaran dengan jurusan Nautika? Program studi ini fokus pada ilmu tentang bagaimana cara mengemudikan kapal dari suatu tempat ke tempat lain baik regional maupun internasional. Dengan berbagai wawasan dan keterampilan mengenai pelayaran, lulusannya mampu bersaing di dunia internasional.

Dengan akreditas Unggul oleh BAN-PT, jurusan ini menyajikan prospek kerja yang cukup menjamin dan menggiurkan. Ada banyak posisi yang bisa diisi seperti perwira navigasi, kapen atau nahkoda, navigator, insinyur dan pengajar di sekolah dan universitas. Mereka juga bisa mengisi posisi di pelayaran domestic maupun asing, pengeboran minyak, BUMN, TNI/POLRI serta biro.

Lulusan SMA sederajat bisa mulai mendaftarkan diri dengan melengkapi dokumen yang dibutuhkan dan melewati tahapan seleksi administrasi, biaya seleksi, Seleksi Kompetensi Dasar, tes kesehatan dan kesamaptaan, psikotes, wawancara serta pengumuman hasil akhir. Tentor bimbel sekolah kedinasan Sidoarjo dapat membantu anda mempela

2. D4 Teknika

Program Studi Teknika didesain untuk mendidik serta mengasah mahasiswa agar menjadi Perwira Pelayaran Besar yang ahli di bidang mesin kapal. Mereka diharapkan mampu mengoperasikan dan memelihara mesin kapal selama berlayar. Kini, jurusan ini telah mendapatkan akreditasi Unggul oleh BAN-PT.

Prospek karirnya juga menjanjikan dimana mereka bisa bekerja sebagai perwira di atas kapal domesting maupun asing dalam industri pelayaran, pengeboran minyak, instansi pemerintah serta biro. Lulusan SMA/SMK/MA bisa mendaftarkan diri untuk masuk ke jurusan ini. Ada dua jalur yang tersedia yakni regular dan non-reguler.

Calon peserta harus melewati tahapan seleksi administrasi, Tes Potensi Akademik, tes kesehatan, tes kesamaptaan, psikotes dan wawancara. Agar peluang lolos tinggi, cobalah bergabung di bimbel sekolah kedinasan Sidoarjo. Siswa yang lolos akan tinggal di asrama dan harus menempuh 8 semester dengan 164 sks.

3 Jurusan Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP) dengan Mata Kuliah dan Prospek Karirnya

3. D4 Tatalaksana Angkutan Laut dan Kepelabuhan (TALK)

Program studi Diploma IV pertama yakni Tatalaksana Angkutan Laut dan Kepelabuhan (TALK). Jurusan ini fokus mencetak lulusan untuk menjadi Ahli Tatalaksana Angkatan Laut dan Kepelabuhan yang kompeten dan profesional dalam hal manajemen transportasi nasional serta internasional.

Programnya telah meraih akreditas Unggul oleh BAN-PT dan lulusannya akan menerima sertifikat kompetensi yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikat Profesi. Beberapa di antaranya yakni sertifikat kompetensi Ahli Konsolidasi, Ahli Ekspor Impor dan Freight Forwarding.

Lulusan SMA sederajat bisa mendaftar dan mengikuti seleksinya mulai dari administrasi, Tes Potensi Akademik, tes kesehatan, tes kesamaptaan, psikotes dan tes wawancara. Agar siap, bimbel sekolah kedinasan Sidoarjo dapat membantu anda latihan tes fisik dan mengerjakan soal. Dengan masa studi 8 semester, semua taruna atau taruni wajib menyelesaikan 152 SKS agar lulus.

Politeknik Ilmu Pelayaran menyediakan tiga jurusan yang fokus pada hal pelayaran. Anda bisa memilih di antaranya sesuai minat dan bakat agar tidak salah pilih. Lalu, siapkan diri dari sekarang agar lolos di semua tahapan seleksinya. Salah satunya yakni bergabung di Taruna Cendekia sebagai bimbel sekolah kedinasan Sidoarjo.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *